Well, setelah mendapat pujian dari seluruh Eropa karena permainan menyerang yang indah, dan sempat menelan 3 tim hebat, akhirnya Belanda tumbang dari Rusia pada pertandingan Quarter Final hari Minggu dini hari yang lalu. Dan gw yang sudah menjadi fans berat Belanda sejak tahun 1988 (merekalah yang membuat gw menggandrungi sepakbola) menjadi saksi ketika Tim Belanda…
Tag: total football
Total Football is back!
Siapapun yang menonton dua pertandingan Belanda saat melawan Italia kemudian Perancis pasti akan tersihir dengan permainan sempurna dari Total Football ala Belanda. Pola menyerang total yang dimodifikasi oleh racikan Van Basten menghasilkan permainan menyerang yang sangat menggairahkan tapi di dukung oleh pertahanan yang kuat. Formasi tradisional 4 – 3 – 3 di sempurnakan menjadi 4…